Rabu, 11 Mei 2011

SILABUS KIMIA

SILABUS

Nama Sekolah               : SMA.............
Mata Pelajaran              : KIMIA
Kelas / Semester           : X / 2
Standar Kompetensi      : 3. Memahami sifat-sifat larutan nonelektrolit dan elektrolit, serta reaksi oksidasi reduksi
Alokasi waktu                : 14 jam pelajaran (2 jam untuk ulangan)

Kompetensi Dasar
Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi waktu
Sumber Belajar
3.1 Mengidentifikasi sifat larutan non elektrolit dan elektrolit berdasarkan data hasil percobaan.
§  Larutan elektrolit dan nonelektrolit
§  Jenis larutan berdasarkan daya hantar listrik

§  Jenis larutan elektrolit berdasarkan ikatan
·      Merancang dan melakukan percobaan untuk mengidentifikasi sifat-sifat larutan elektrolit dan non elektrolit dalam diskusi kelompok di laboratorium.
·      Menyimpulkan perbedaan sifat dan jenis larutan elektrolit dan nonelektrolit
·      Mengelompokkan sifat-sifat larutan elektrolit dan non elektrolit melalui percobaan.
·      Mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit dan nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya
·      Menjelaskan penyebab kemampuan larutan elektrolit menghantarkan arus listrik.
·      Mendeskripsikan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion dan senyawa kovalen polar.
-    Tes tulis uraian
-    Tes tulis pilihan ganda
-    Tugas rumah
-    Tes unjuk kerja

3 jp
Buku A

LKS
3.2 Menjelaskan perkembangan konsep reaksi oksidasi reduksi dan hubungannya dengan tata nama senyawa serta penerapannya.



§  Konsep oksidasi dan reduksi
§  Bilangan oksidasi unsur dalam senyawa atau ion
·      Demonstrasi reaksi pembakaran dan serah terima elektron (misal reaksi antara paku besi dicelupkan   ke dalam air aki).
·      Menentukan bilngan oksidasi atom unsur dalam senyawa atau ion dalam diskusi kelas.
·      Berlatih menentukan bilangan oksidasi, oksidator, reduktor, hasil oksidasi, dan hasil reduksi.

·      Membedakan konsep oksidasi reduksi ditinjau dari penggabungan dan pelepasan oksigen, pelepasan dan penerimaan elektron, serta peningkatan dan penurunan bilangan oksidasi
·      Menentukan bilangan oksidasi atom unsur dalam senyawa atau ion.
·      Menentukan oksidator dan reduktor dalam reaksi redoks.
-    Tes tulis uraian
-    Tes tulis pilihan ganda
-    Tugas rumah
-    Tes unjuk kerja

8 jp
Buku A
LKS

§  Tata nama menurut IUPAC
·      Menentukan penamaan senyawa biner (senyawa ion) yang terbentuk dari tabel kation dan anion serta memberinya nama dalam diskusi kelompok
·      Memberi nama senyawa menurut IUPAC

2 jp


§  Aplikasi redoks dalam memecahkan masalah lingkungan
·      Menemukan konsep redoks untuk memecahkan masalah lingkungan dalam diskusi kelompok di kelas
·      Mendeskripsikan konsep larutan elektrolit dan konsep erdoks dalam memecahkan masalah lingkungan.

1 jp


Sumber Belajar :    Buku A : Parning, Horale, Tiopan, 2008. Kimia SMA Kelas X Semester Kedua. Penerbit Yudhistira

































SILABUS

Nama Sekolah               : SMA ...................................
Mata Pelajaran              : KIMIA
Kelas / Semester           : X / 2
Standar Kompetensi      : 4. Memahami sifat-sifat senyawa organik atas dasar gugus fungsi dan senyawa makromolekul
Alokasi Waktu               : 20 jam pelajaran ( 3 jam untuk ulangan)

Kompetensi dasar
Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
4.1 Mendeskripsikan kekhasan atom karbon dalam membentuk senyawa hidrokarbon
§  Identifikasi atom C, H, dan O





§  Kekhasan atom karbon




§  Atom C primer, atom C sekunder, atom c tertier, dan atom C kuartener
·      Merancang dan melakukan percobaan untuk mengidentifikasi unsur C, H, dan O dalam senyawa karbon dalam diskusi kelompok di laboratorium.

·      Dengan menggunakan molymod mendiskusikan kekhasan atom karbon dalam diskusi kelompok di kelas.

·      Menentukan atom C primer, sekunder, tertier dan kuartener dalam diskusi kelompok di kelas.
·      Mengidentifikasi unsur C, H, dan O dalam senyawa karbon melalui percobaan.




·      Mendeskripsikan kekhasan atom karbon dalam senyawa karbon.




·      Membedakan atom C primer, sekunder, tertier, dan kuartener.

-    Tes tulis uraian
-    Tes tulis pilihan ganda
-    Tugas rumah
-    Tes unjuk kerja

2 jp
Buku A
LKS
Molymod
4.2 Menggolongkan senyawa hidrokarbon berdasarkan strukturnya dengan sifat senyawa.














§  Alkana, alkena, dan alkuna.





§  Sifat fisik alkana, alkena dan alkuna




§  Isomer




§  Reaksi senyawa karbon
·      Dengan menggunakan molymod mendiskusikan jenis ikatan pada atom karbon pada senyawa alkana, alkena, dan alkuna.
·      Latihan tata  nama.

·      Menganalisis data titik didih dan titik leleh senyawa karbon dalam diskusi kelompok.


·      Dengan menggunakan molymod menentukan isomer senyawa hidrokarbon melalui diskusi kelompok

·      Merumuskan reaksi sederhana senyawa alkana, alkena dan alkuna dalam diskusi kelas
·      Mengelompokkan senyawa hidrokarbon berdasarkan kejenuhan ikatan.
·      Memberi nama senyawa alkana, alkena, dan alkuna.


·      Menyimpulkan hubungan titik didih senyawa hidrokarbon dengan massa molekul relatif dan strukturnya.



·      Menentukan isomer struktur (kerangka, posisi, fungsi) atau isomer geometri (cis, trans).


·      Menuliskan reaksi sederhana pada senyawa alkana, alkena, dan alkuna (reaksi adisi oksidasi,  substitusi dan eliminasi)
-       Tes tulis uraian
-       Tes tulis pilihan ganda
-       Tugas rumah

7 jp












2 jp
Buku A
LKS
Molymod

Sumber Belajar :   Buku A : Parning, Horale, Tiopan, 2008, Kimia SMA Kelas X Semester kedua. Penerbit Yudhistira



























Kompetensi Dasar
Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Indikator
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
4.3 Menjelaskan proses pembentukan dan teknik pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi serta kegunaannya  
§  Minyak bumi






§  Fraksi minyak bumi




§  Mutu bensin


§  Dampak pembakaran bahan bakar
·      Dalam kerja kelompok membahas tentang eksplorasi minyak bumi, fraksi minyak bumi mutu bensun, petrokimia dan dampak hasil pembakaran bahan bakar.
·      Presentasi hasil kerja kelompok.
·      Mendeskripsikan proses pembentukan
·      minyak bumi dan gas alam.
·      Menjelaskan komponen-komponen utama penyusun minyak bumi.

·      Menafsirkan bagan penyulingan bertingkat untuk menjelaskan dasar dan teknik pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi.

·      Membedakan kualitas bensin berdasarkan bilangan oktannya.

·      Menganalisis dampak pembakaran bahan bakar terhadap lingkungan.

-       Tes tulis uraian
-       Tes tulis pilihan ganda
-       Tugas rumah

4 jp
Buku A

4.4 Menjelaskan kegunaan dan komposisi senyawa hidrokarbon dalam kehidupan sehari-hari dalam bidang pangan, sandang, papan, perdagangan, seni dan estetika

§  Senyawa hidrokarbon dalam kehidupan sehari-hari
·      Diskusi dalam kelompok untuk mengidentifikasi kegunaan senyawa hidrokarbon dalam bidang pangan, sandang, papan, seni dan estetika.
·      Mendeskripsikan kegunaan dan komposisi senyawa hidrokarbon dalam bidang pangan.
·      Mendeskripsikan kegunaan dan komposisi senyawa hidrokarbon dalam bidang sendang dan papan.
·      Mendeskripsikan kegunaan dan komposisi senyawa hidrokarbon dalam bidang seni dan estetika .

-       Tes tulis uraian
-       Tes tulis pilihan ganda
-       Tugas rumah

2 jp
Buku A
Buku b

Sumber Belajar :    Buku A : Parning, Horale, Tiopan, 2008, Kimia SMA Kelas X Semester Kedua  Penerbit Yudhistira



Tidak ada komentar:

Posting Komentar